Apa saja kelebihan dari Bioderma Hydrabio Brume ini? Hydrabio Brume adalah spray perawatan yang dengan segera menyegarkan dan menyejukkan serta melembabkan kulit. Hydrabio Brume ini juga bisa digunakan untuk mengatasi iritasi ringan pada kulit seperti setelah bercukur, kulit kemerahan, setelah perawatan estetika, dan perawatan kulit lainnya. Nggak cuma itu aja, Hydrabio Brume juga bisa mengangkat sisa masker yang masih tertinggal pada kulit dan juga sebagai setting spray agar makeup tahan lama. Wow banget ya….
![]() |
Mr Yi Chieh Tan, Bioderma APAC Regional Trainer, menjelaskan tentang keunggulan Bioderma Hydrabio Range. |
![]() |
Iwwan Haroun menjelaskan tentang tips ‘no makeup’ makeup. |
- Pastikan wajah dalam keadaan lembab sebelum menggunakan makeup. Iwwan Haroun menggunakan Bioderma Hydrabio Range untuk menghidrasi kulit agar tampilan makeup terlihat sempurna.
- Campurkan dua warna foundation (gelap dan terang) untuk mendapatkan warna foundation yang paling mendekati warna kulit asli (will do this!)
- Semprotkan Bioderma Hydrabio Brume setelah selesai makeup lalu blend dengan kuas untuk mendapatkan tampilan makeup yang flawless dan ringan (udah coba trik ini dan ketjeh banget! tunggu reviewnya yaa)
![]() |
Wajah Tia setelah di-make over. She looks gorgeous! |
![]() |
Endi Feng menang kuis dan berhak mendapatkan 1 Bioderma Hydrabio Brume 50ml. Congrats! |
![]() |
Rangkaian Bioderma Hydrabio: Serum, Tonique, Brume, dan H2O |
![]() |
Say cheese! Ini dia para blogger yang hadir di acara peluncuran Bioderma Hydrabio |
Bioderma Hydrabio Range sudah bisa didapatkan di supermarket, apotek, dan online shop ternama di Indonesia seperti Watson, Guardian, dan Sociolla. Jangan lupa juga untuk follow Bioderma di media sosial mereka berikut ini karena Bioderma Indonesia suka share informasi tentang diskon ataupun kuis lho…
Thanks for reading!
Leave a Reply